Bahaya Tidur Dengan Lampu Menyala
Selasa, 11 Juni 2013
0
komentar
Mungkin di antara kamu ada yang Tidur dengan Kondisi Lampu yang di nyalakan, tetapi apakah anda tahu Akibatnya,,?? Ayo kita Simak,,! Bahaya Tidur Dengan Lampu Menyala
1. MENYEBABKAN GANGGUAN DNA
Para ilmuwan menemukan bahwa tubuh perlu suasana gelap dalam menghasilkan zat kimia pelawan tumor. Bahkan ketika menyalakan lampu toilet, begadang, bepergian melintas zona waktu, lampu- lampu jalanan dapat menghentikan produksi zat melatonin. Tubuh memerlukan zat kimia untuk mencegah kerusakan DNA dan ketiadaan zat melatonin tersebut akan menghentikan asam lemak menjadi tumor dan mencegah pertumbuhannya.
2. MENINGKATKAN RESIKO DIABETES
Mematikan lampu saat tidur malam
tidak hanya menghemat tagihan listrik, tetapi juga baik untuk kesehatan. Penelitian terbaru menunjukkan bahwa tidur dalam kondisi kamar terang benderang dapat meningkatkan risiko diabetes tipe 2.
3. MENYEBABKAN DEPRESI MENTAL
Penelitian Ohio State University mengungkap, tidur dengan lampu menyala bisa membuat perasaan tidak tenang atau resah saat bangun. Cahaya lampu di ruang tidur ternyata memengaruhi struktur otak dan meningkatkan kemungkinan depresi. Cahaya yang dipancarkan televisi atau lampu pada malam hari juga berdampak negatif pada kesehatan mental. Tim peneliti mengatakan memang tidur dalam kondisi gelap gulita memang sangat sulit di Lakukan. Tapi, demi mengurangi efek buruknya, upayakan tidur dengan kondisi cahaya seminim mungkin. Bisa juga dgn menutup lampu agar tidak terlalu Silau.
Semoga Bermanfaat,,!!
Bahaya Tidur Dengan Lampu Menyala
Sumber : Query Think
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Bahaya Tidur Dengan Lampu Menyala
Ditulis oleh Mas Kahfi
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke https://mistercofie.blogspot.com/2013/06/bahaya-tidur-dengan-lampu-menyala.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.Ditulis oleh Mas Kahfi
Rating Blog 5 dari 5
0 komentar:
Posting Komentar